Skripsi
Africana Womanism's Character Analysis of Black Woman againts the Oppression Potrayed in Harriet (2019) Film
Africana Womanism’s Character Analysis of Black Woman against the Oppression Portrayed in Harriet (2019) Film
ABSTRACT
Harriet is a film written by Gregory Allen Howard and directed by Kasi Lemmons, released in 2009. This film is based on a true story about a black slave woman named Minty who struggles against the oppression experienced by her, her family, and all Africans by white people. She tries to help them to be free from slavery. This research discusses the oppression experienced by Minty, and her family and Africana Womanism’s characteristics of Minty reflected against oppression in Harriet's film. The researcher uses the theory of oppression by Young and Africana Womanism’s characteristic by Hudson Weems. The researcher uses qualitative research and an Afrocentric approach. This research showed three forms of oppression portrayed in the film: exploitation, powerlessness, and violence. As a main character, Minty has Africana Womanism’s characteristic against oppression that happens in the liberation of slavery.
Keywords : Africana Womanism’s Characteristic, Afrocentric Approach, Film, Harriet, Oppression, Slavery.
Analisis Karakter Africana Womanism terhadap Wanita Kulit Hitam Melawan Penindasan yang Digambarkan dalam Film Harriet (2019)
ABSTRAK
Harriet adalah sebuah film yang ditulis oleh Gregory Allen Howard dan disutradarai oleh Kasih Lemmons, dan dirilis pada tahun 2009. Film ini diangkat dari kisah nyata seorang budak perempuan berkulit hitam bernama Minty yang berjuang melawan penindasan yang dialami olehnya, keluarganya dan seluruh orang Afrika dari orang kulit putih. Dia membantu mereka agar dapat bebas dari perbudakan. Penelitian ini membahas tentang penindasan yang dialami Minty dan keluarganya dan karakteristik Africana Womanism yang digambarkan oleh Minty untuk melawan penindasan pada film Harriet. Peneliti menggunakan teori penindasan dari Young dan karakteristik Africana Womanism dari Hudson Weems. Peneliti menggunakan penelitian kualitatif dan pendekatan Afrosentris. Peneliti menunjukkan adanya tiga bentuk penindasan yang digambarkan dalam film yaitu eksploitasi, ketidakberdayaan dan kekerasan. Sebagai karakter utama, Minty memiliki karakteristik Africana Womanism untuk melawan penindasan yang terjadi dalam membebaskan perbudakan.
Kata kunci : Karakteristik Africana Womanism, Pendekatan Afrosentis, Film, Harriet, Penindasan, Perbudakan.
1614025069S | 011.75 | REFERENSI FIB | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain